Jumat Berkah, Gadai Mas Bangkalan Gelar Aksi Sosial untuk Warga Sekitar

- Wartawan

Jumat, 7 November 2025 - 17:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, Madura Hari ini — Dalam rangka mempererat kepedulian sosial terhadap masyarakat, Gadai Mas Bangkalan menggelar kegiatan bertajuk “JMG”(Jum’at Berkah Gadai Mas) Jumat (7/11/2025). Kegiatan ini menjadi wujud nyata komitmen perusahaan untuk berbagi dan membantu masyarakat sekitar.

Gadai Mas menawarkan beragam produk layanan yang aman, cepat, dan terpercaya.

Layanan Gadai Mas Bangkalan
Produk Unggulan:

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

1️⃣ Gadai Reguler (4 bulan) — solusi aman untuk kebutuhan dana cepat dengan jangka waktu fleksibel.

BACA JUGA :  GPR Bersurat ke BC Madura, Soroti Kejanggalan Pita Cukai Dua Pabrik Rokok di Lenteng Sumenep

2️⃣ Gadai JF (Jasa Simpan Lebih Ringan) — layanan ringan dengan biaya simpan rendah.

3️⃣ Gadai Cicilan — memudahkan nasabah menebus emas dengan sistem pembayaran bertahap.
4️⃣ Gadai eletronik

Tak hanya itu, Gadai Mas kini juga menghadirkan layanan jemput gadai, yang memberikan kemudahan bagi nasabah tanpa perlu datang langsung ke kantor.

Cukup dengan menyiapkan:
Emas
KTP aktif
Nomor rekening (dana langsung ditransfer ke rekening nasabah)

BACA JUGA :  MDW Kritik Polisi dalam Kasus Pelecehan Siswa Magang di Bank Jatim Sampang

Dengan layanan ini, masyarakat dapat melakukan transaksi dengan cepat, mudah, dan efisien.

Berizin dan Diawasi OJK

Sebagai lembaga keuangan resmi, Gadai Mas telah memiliki izin operasional dan berada di bawah pengawasan Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Sebagai perusahaan nasional .
Hal ini memastikan seluruh kegiatan dan layanan Gadai Mas berlangsung secara legal, transparan, dan aman bagi nasabah.

BACA JUGA :  Meriah! Kapolri Flag Off Riau Bhayangkara Run 2025, 13 Ribu Pelari Ramaikan Event Lari Terbesar se-Sumatera

“Kami ingin bukan hanya menjadi lembaga gadai terpercaya, tetapi juga menjadi bagian dari masyarakat yang peduli. Melalui kegiatan Jum’at Berkah, kami ingin berbagi keberkahan dengan sesama,” Ungkap moh.sadik selaku pimpinan Cabang Gadai Mas Bangkalan.

Dengan semangat kebersamaan, Gadai Mas Bangkalan berharap kegiatan sosial seperti ini dapat terus digelar secara rutin sebagai bentuk tanggung jawab sosial perusahaan terhadap lingkungan sekitar.

#JumaatBerkah
#GadaiMasBangkalan
#AmanTerpercaya
#PeduliSesama

Berita Terkait

Besok Forkot Demo BC Madura, Desak Cabut Izin PR Daun Alami yang Diduga Ternak Pita
Kasihan! Rumah Warga di Desa Murtajih Pamekasan Rusak Akibat Diterjang Angin Kencang
Pegadaian Syariah Pamekasan dan Kejaksaan Dinilai Mencla-mencle Tangani Kerugian Korban
Forkot Layangkan Surat Aksi Dugaan Ternak Pita PR Daun Alami, BC Madura Diminta Usut Bersama APH
Mulai 2026 Status Honorer Dihapus, Ini Penjelasan BKPSDM Pamekasan
Dugaan Ternak Pita PR Daun Alami, Forkot Gagal Audiensi Usai Dihadang Satpam Bea Cukai Madura
Mengenal Risma Catring Makkah, Sosok Berjasa dalam Mendukung Valen Pamekasan
Sorak Sorai H Her dan Valen Akbar Duet di Konser Pamekasan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 15:36 WIB

Besok Forkot Demo BC Madura, Desak Cabut Izin PR Daun Alami yang Diduga Ternak Pita

Jumat, 9 Januari 2026 - 02:30 WIB

Kasihan! Rumah Warga di Desa Murtajih Pamekasan Rusak Akibat Diterjang Angin Kencang

Kamis, 8 Januari 2026 - 18:37 WIB

Pegadaian Syariah Pamekasan dan Kejaksaan Dinilai Mencla-mencle Tangani Kerugian Korban

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:07 WIB

Forkot Layangkan Surat Aksi Dugaan Ternak Pita PR Daun Alami, BC Madura Diminta Usut Bersama APH

Selasa, 6 Januari 2026 - 18:02 WIB

Mulai 2026 Status Honorer Dihapus, Ini Penjelasan BKPSDM Pamekasan

Berita Terbaru

Sebuah video yang merekam ketegangan antar pengurus partai beredar luas di media sosial dan menarik perhatian publik.

Politik dan Pemerintahan

Viral, Konflik Panas Jelang Penetapan Calon Ketua DPD Partai Golkar Pamekasan

Kamis, 15 Jan 2026 - 18:27 WIB

Polres Pamekasan menggandeng Unit Tranfusi Darah (UDD) Palang Merah Indonesia (PMI) Pamekasan, menggelar aksi bakti kesehatan donor darah dalam rangka Pembinaan dan Pelestarian Donor Darah Anggota Polri dan ASN Polres Pamekasan.

Kesehatan

Gandeng UDD PMI, Polres Pamekasan Gelar Bakti Kesehatan Donor

Kamis, 15 Jan 2026 - 14:59 WIB