Skor Madura United vs Bhayangkara FC Imbang di Stadion Gelora Ratu Pamelingan

- Wartawan

Sabtu, 13 September 2025 - 05:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dok Foto : Madura United Instagram.

Dok Foto : Madura United Instagram.

PAMEKASAN, MADURA HARI INI |Tim Madura United ditahan imbang Bhayangkara FC dengan skor 0-0 dalam laga pekan kelima Super League 2025/2026.

Laga tersebut digelar di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jumat (12/9/2025).

BACA JUGA :  Stadion Pasuruan Cacat Persyaratan: PSSI Jatim Siap Tunda Laga 16 Besar

Laga ini sebenarnya berlangsung dengan ketat, karena jual beli serangan terlihat, tetapi Madura United belum mampu mencetak gol karena gol sempat dianulir hingga diwarnai penalti gagal.

Jalannya Pertandingan

Madura United yang tampil sebagai tim tuan rumah tampil dengan percaya diri dalam melakukan serangan saat memulai pertandingan.

Bahkan mereka langsung memberi ancaman ke gawang Bhayangkara FC, tetapi hingga memasuki menit ke-5, Madura United masih kesulitan.

BACA JUGA :  Laskar Sape Kerrab Siap Sikat Habis Persija di Stadion Pamelingan Pamekasan

Penulis : Al

Berita Terkait

Stadion Pasuruan Cacat Persyaratan: PSSI Jatim Siap Tunda Laga 16 Besar
Persepam Pamekasan Lolos ke 16 Besar Liga 4 Jawa Timur
KONI Pamekasan Bidik 10 Besar Porprov Jatim, Siapkan Revolusi Pembinaan Atlet
Laskar Sape Kerrab Siap Sikat Habis Persija di Stadion Pamelingan Pamekasan
Meriah! Kapolri Flag Off Riau Bhayangkara Run 2025, 13 Ribu Pelari Ramaikan Event Lari Terbesar se-Sumatera
Dari Penjual Jamu ke Lapangan Elit: Farel Esfandiar, Harapan Sepak Bola Madura
Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Asia 2025, Bukti Perjuangan Garuda Muda
Bersama Ribuan Jamaah Majelis Sabilu Taubah, Gus Iqdam Doakan Khofifah Jadi Gubernur Lagi

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:59 WIB

Stadion Pasuruan Cacat Persyaratan: PSSI Jatim Siap Tunda Laga 16 Besar

Sabtu, 10 Januari 2026 - 16:50 WIB

Persepam Pamekasan Lolos ke 16 Besar Liga 4 Jawa Timur

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:20 WIB

KONI Pamekasan Bidik 10 Besar Porprov Jatim, Siapkan Revolusi Pembinaan Atlet

Jumat, 24 Oktober 2025 - 16:55 WIB

Laskar Sape Kerrab Siap Sikat Habis Persija di Stadion Pamelingan Pamekasan

Sabtu, 13 September 2025 - 05:20 WIB

Skor Madura United vs Bhayangkara FC Imbang di Stadion Gelora Ratu Pamelingan

Berita Terbaru

Ach Suhairi, sebagai pengusul membenarkan kalau dirinya sudah dimintai keterangan terkait usulan pemakzulan bupati, namun masih menunggu proses verifikasi dan hasilnya.

Politik dan Pemerintahan

Memanas, Komisi I DPRD Pamekasan Mulai Bahas Usulan Pemakzulan Bupati Pamekasan

Selasa, 13 Jan 2026 - 16:19 WIB